LOWONGAN KERJA PENERIMAAN KARYAWAN RSUD LAHAT AGUSTUS 2016



Rumah Sakit Umum Daerah Kabupaten Lahat adalah Rumah Sakit milik pemerintah kabupaten Lahat yang difungsikan sebagai fasilitas kesehatan masyarakat di area kabupaten Lahat. Rumah Sakit ini memiliki berbagai fasilitas yang cukup bagus dalam melayani konsumennya.

Saat ini RSUD Lahat membuka penerimaan karyawan untuk ditempatkan sebagai tenaga ahli, adapun formasi yang dibutuhkan adalah sebagai berikut:


Registrasi ONLINE mulai tanggal 25 Juli - 13 Agustus 2016. Adapun untuk syarat dan kelengkapan berkas selengkapnya dapat dilihat di http://blud-rsudlht.id mulai tanggal 25 Juli 2016 pukul 00:01 wib.
Previous
Next Post »